Gara-gara liat videoklipnya single happy (Oppie Andaresta) jadi kepikir ini dan pengen nanya...
Apa kesan kalian kalau mendengar seorang lajang bilang 'Single But Happy' dan 'Single By Choice' ?
(a) They are really happy.
(b) They pretend to be happy, mencoba menunjukkan pada dunia bahwa mereka baik-baik saja biarpun single.
(c) lainnya, jelaskan.
Dan kalo misalnya kalian single, dan pernah bilang 'I am single but happy', sebenarnya:
(a) you are really happy.
(b) you just want to show to those who keep questioning your singleness that you ARE okay.
(c)others, jelaskan...
please give us your opinion... :)
THANK YOU!
UPDATE
LAH? Sekarang kok bisa diedit? Blogger aneh ih. Kemarin tombol edit-nya lenyap. So, di sini yang dipermasalahkan bukan 'saya single, dan saya happy.', yaaa, tapi ketika seorang lajang bilang 'Saya single dan saya happy', apa dia benar-benar merasa demikian atau enggak (atau justru jawaban itu cuma buat menunjukkan bahwa mereka baik2 aja, jadi lo -para mahluk yang suka rese maksudnya- diem aja deh.)
Dan buat para single, ketika kalian bilang 'saya single dan saya happy', apa di saat itu kalian ngerasa seperti itu? Atau justru jawaban itu untuk bikin orang yang reseh diem?
Anyway, kalo nggak mau komen, ini ada pollingnya
ARRGH! Seperti biasa, dari iseng, jadi serius dipikirin... :))
13 komentar:
Ih, padahal mau masukin teks lagu ini, yang dikirim sama aileen guing, tapi kok ga bisa diedit yah? Apa karena kita masukin film dari youtube? Heuu...
Anyway, ini liriknya:
Mereka bilang aku pemilih dan kesepian
Terlalu keras menjalani hidup
Beribu nasehat dan petuah yang diberikan
Berharap hidupku bahagia
Aku baik-baik saja
Menikmati hidup yang aku punya
Hidupku sangat sempurna
I’m single and very happy
Mengejar mimpi-mimpi indah
Bebas lakukan yang aku suka
Berteman dengan siapa saja
I’m single and very happy
Mereka bilang sudah saatnya karena usia
Untuk mencari sang kekasih hati
Tapi ku yakin akan datang pasangan jiwaku
Pada waktu dan cara yang indah
Aku baik-baik saja
Menikmati hidup yang aku punya
Hidupku sangat sempurna
I’m single and very happy
Mengejar mimpi-mimpi indah
Bebas lakukan yang aku suka
Berteman dengan siapa saja
I’m single and very happy
I’m single and very happy
Waktu terus berjalan
Tak bisa kuhentikan
Kuinginkan yang terbaik untukku
I am single... and happy...
I'm single and i'm really happy.... :-). That's true..... And lucky me, ngga pernah dapet nasehat dan petuah kaya dilagu ituh. My parents so Cool.
by choice sih enggak, tapi hepilah :P
kalo dengar seorang lajang bilang "I am single but happy", di pikiran gw ya jawaban (b) itu.. They pretend to be happy, mencoba menunjukkan pada dunia bahwa mereka baik-baik saja biarpun single...
(hehe..pengalaman gw waktu masih single jg gitu..)
eh pertanyaannya diperjelas ya, kita bukan nanya apa kalian happy biarpun single, tapi apakah pernah (atau malah sering) bilang 'I am single and happy'.
Kalau saya, seriously, nggak pernah bilang 'I am single and happy.' dalam kondisi apa pun :D
Nah kondisi kalian saat bilang gitu gimana?
nggak pernah bilang secara blak-blakan kayak gitu sih.
cuman dibuktiin aja dengan gak pasang muka pengen abis ngliat pasangan2 mesra yg sengaja bikin sirikk..hhaha
tp boleh jg tu lagu bwt sugesti.
xP
in case, gw single, happy, and still looking 'it' man (but not too desperate smpe2 'gak ada rotan akar pun jadi*).. hehheh *jd curcol* :D
dibilang happy kadang kesepian
dibilang unhappy, aku masih sehat wal afiat (gak nyoba bunuh diri dengan melakukan harakiri)
Tapi ku yakin akan datang pasangan jiwaku
Pada waktu dan cara yang indah...
amin :)
gw happy kok..for real..
thanksss
keep it coming :)
kalo gue bilang gue hepi, agak hipokrit yah mengingat gue belom lama posting walk-in interview ;-D
tapi kalo dibilang ga hepi, i'm truly happy with my life now.
kesimpulannya?
au aaaaah..
aduh maaf, komen sebelumnya diapus, di sini ga terima iklan. Ngiklan kok gratisan.. hihihi
Posting Komentar